Sosialisasi Pemanfaatan Media Baru “Tiktok” Pada Remaja di Desa Wawatu, Kecamatan Moramo Utara, Kabupaten Konawe Selatan

Authors

  • La Ode Muhammad Umran Universitas Halu Oleo
  • Aminuddin Universitas Halu Oleo
  • Sumadi Dilla Universitas Halu Oleo
  • St Harmin Universitas Halu Oleo
  • La Iba Universitas Halu Oleo
  • Saidin Universitas Halu Oleo

DOI:

https://doi.org/10.52423/kongga.v1i1.2

Keywords:

Sosialisasi, Media Tik Tok, Remaja

Abstract

Kegiatan Sosialisasi Pemanfaatan Media Baru Tiktok kepada Remaja di Desa Wawatu, Kec. Moramo Utara, Kab. Konawe Selatan selama 1 hari telah memberikan perubahan perilaku kepada Masyarakat terkhusus pada Remaja awal hingga remaja menengah yang menggunakan aplikasi Tiktok. Perubahan ini terlihat baik dari segi pengetahuan maupun perubahan perilaku sosial dalam menjalankan kehidupan mereka dalam bermedia, baik itu media sosial secara umum maupun secara khusus. Mengetahui cara membuat akun Tiktok dan membuat vidio sebagai dasar nanti akan memanfaatkan Tiktok semaksimal mungkin. Remaja dapat mengenal sosial media dan lebih percaya diri membangun relasi luas dengan khalayak. Kemudian berdasarkan itu kesimpulan dari kegiatan ini adalah berhasil membawah perubahan kepada remaja  sebagai  pengguna  aplikasi  Tiktok. Terkhusunya perubahan perilakuyang tergambar pada hasil evaluasi yang dilaksanakan oleh tim pelaksana dengan metode secara langsung atau wawancara secara eksklusif

References

Habibah, A. F. (2021). Era masyarakat informasi sebagai dampak media baru. Jurnal Teknologi Dan Sistem Informasi Bisnis, 3(2), 350-363.

Iqbal, M. (2021). TikTok revenue and usage statistics (2021). Business of apps, 1(1).

Pertiwi, W. K. (2020). Indonesia Sumbang Angka Unduhan TikTok Terbanyak di Dunia. Retrieved from Kompas. com: https://tekno.

kompas. com/read/2020/09/11/15010037/indonesia-sumbang-angka-unduhan-tiktok-terbanyak-di-dunia.

Downloads

Published

2023-04-03

How to Cite

La Ode Muhammad Umran, Aminuddin, Sumadi Dilla, St Harmin, La Iba, & Saidin. (2023). Sosialisasi Pemanfaatan Media Baru “Tiktok” Pada Remaja di Desa Wawatu, Kecamatan Moramo Utara, Kabupaten Konawe Selatan. Kongga : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 1(1), 9–17. https://doi.org/10.52423/kongga.v1i1.2

Issue

Section

Articles